Traveling Note : Mengunjungi Alpen

Ada sebuah pepatah mengatakan, “Banyak jalan menuju Roma!” yang artinya ada banyak cara untuk mencapai suatu tujuan. Dulu sebelum benar-benar sampai di Italia, aku pengen banget mengunjungi dua kota paling terkenal se-Italia, yaitu Roma dan Milan (keinginan itu malah tidak kesampaian, hehe). Setelah sampai disini, aku malah jatuh cinta pada kota lain! Kota itu bernama Aosta, sebuah lembah di kaki pegunungan bernama Alpen.

Sudah tiga kali aku mengunjungi Aosta, pada bulan Oktober, Januari, kemudian terakhir berharap bukan terakhir Februari. Memang tidak banyak orang yang mengenal Aosta, tapi bagiku kota ini seperti sepotong surga yang diturunkan ke bumi. Tenang, sejuk, cantik, pokoknya indah sekali! 🙂

Ok, daritadi aku cuma berkata-kata saja ya, kali ini aku mau memperlihatkan beberapa foto (hasil jepretan sendiri lho haha, ga penting, sebenernya udah merekam beberapa video juga tapi belum diedit :p) sebagai evidence kalau Aosta itu cantik 😉

Aosta, Autumn 2013

Aosta, Winter 2014

Selain itu, di Aosta juga ada bangunan kuno bernama Teatro Romano, letaknya di tengah-tengah kota. Jangan dibayangin kalau kotanya ramai layaknya kota-kota di Italia lainnya, disini sepi banget, ya ga sepi-sepi banget juga sih 🙂

Teatro Romano

Nah, trus mana Alpen-nya?? Judulnya aja mengunjungi Alpen, tapi kok isinya ga sinkron. Biasa deh, pikiranku suka kena distraction dan jadi ga sinkron :p. Ahaha, ok, kita lanjut ceritanya. Nah, dari Aosta ini, kita bisa naik untuk mengunjungi pegunungan Alpen. Sebenernya ada banyak cara, bisa lewat Courmayeur, Mont-Blanc, Cervinia, dll. Tapi yang pernah aku coba cuma satu cara, yaitu ke Alpen via Pila (karena paling dekat). Pila ini nama tempat, letaknya dekat dengan stasiun kereta Aosta (di belakang stasiun).

Penunjuk Arah (narsis dikit :p)

Nah, dari bawah Pila kita bisa naik cable car seharga 5 euro saja (round-trip) untuk menuju ke atas. Cukup murah kalau aku bilang, naik cable car nya pun cukup lama, jadi puas banget liat pemandangan yang…definitely more than five euros!

View from cable car

View from cable car

Et.. voila! We arrive at Alps!

Alps, January 2014

Alps, January 2014

Snowman!

Snowman!

Alps, February 2014

Alps, February 2014

I love love this place so much. Alhamdulillah, thank you ya Allah for this chance :).
Seharusnya ini emang tempat untuk main ski, tapi berhubung aku tidak bisa dan tidak punya alatnya (sewa pun mahal, hiks) jadi yaa main-main salju aja disini. Pas pertama kali kesini, kedinginan, hihi, soalnya pake tidur di salju segala norak :D. Nah, kalau kedinginan jangan khawatir karena di atas ada cafe yang jual coklat hangat, enak deh dingin-dingin trus minum coklat :9!

Ok, segitu dulu cerita perjalananku kali ini. Berikut ini beberapa link penting jika kamu berminat untuk mengunjungi Alpen via Italia.
How to get to Pila
Berhubung Pila hanya buka akhir November sampai dengan April (check the website for more detail), maka jika bukan winter season bisa mengunjungi Cervinia (masih di Aosta juga). Cervinia kalau tidak salah bersalju sepanjang tahun (belum pernah kesini, takut kedinginan hehe).
How to get to Cervinia

Semoga bermanfaat.

Alps, “If I am really a part of your dream, you will come back one day.”
Me, 😥

My First Solo Traveling to Bali

Image

Nusa Dua Beach, Bali Indonesia

Bali is the most popular tourism destination in my country, Indonesia. Because it has many beautiful beach and landscape, I really want to see it. Beside that, I have never been visited Bali before. That is why then I decided to go to Bali this year.

My plan to travel to Bali is not that easy. I have delayed it for many times. Mostly, it is because I have no time or I have no enough money :D. But, in the early of July, along with my decision to quit from my previous job as programmer, finally I executed this plan. I think it would be the right time to go traveling, I have a lot of free time and also I still have enough saving money for accommodation. So, I begin to search the ticket to fly to Bali. And lucky me, I got ticket promo from AirAsia for the end of September.

Fortunately, my best friend, Anggi, works in Bali. She lives in Kuta. So, I contact Anggi and stay in her room during in Bali. She helped me so much, I can not imagine if there is no Anggi. Thank you so much Anggi!

Image

Anggi at Dreamland Beach

I stayed in Bali for 5 days, from Wednesday to Sunday. Because Anggi must go to work from Wednesday to Friday, so I went to explore Bali by my self. Anggi lend me her motorbike. Here places that I have visited while I am in Bali,

Day 1 : Nusa Dua Beach, Garuda Wisnu Kencana, Kuta Beach

Day 2 : Sukawati Art Market, Kintamani, Sanur Beach

Day 3 : buy some souvenir in Joger & Krisna, Tanah Lot

Day 4 : Sanur Village Festival, Bali Galeria Mall, Dreamland Beach

Day 5 : Bom Bali Monument

Image

Tanah Lot, Bali Indonesia

Actually I want to tell more story about the places above, but I think I will write it later in my other post.

When I travel alone, honestly I do not know where is the location of the place I will visit. So, I just follow the direction board provided on side road. The most challenging one is when I try to reach Kintamani. The day before, I was shocked when Anggi show me in the googlemaps that it is about ±70km from Kuta. But with my strong believe and desire, fortunately I could reach Kintamani. And it is really worthy because in Kintamani we can see the beautiful scenery of Batur Lake and Mount.

Image

Finally I can see the most beautiful lake in the world, Batur Lake!

To go to back Jogja, I use bus because I also want to feel the journey via land. Surprisingly, it takes more than 15 hours, while use plane only takes no more than 1 hour. But I am not regret to prefer go back by bus because I can see beautiful view during the journey.

I am so grateful that finally I can visit Bali. I really enjoy Bali’s atmosphere. It’s vacation atmosphere. I wish someday I could visit Bali again, for honeymoon with my future husband may be :D. And of course, I want to do more traveling after this. I wish I could visit another beautiful places next time. I always have a vision to go around the world, visit a wonderful places, take photo of it’s landscape. I hope it can be reality as soon as possible.. Amiin :).

Traveling, it makes you lonely, then gives you a friend.

Offers you a hundred roads to adventure, and gives your heart wings.

It leaves you speechless, then turns you into a storyteller.

Gives you a home in a thousand strange places, then leaves you a stranger in your own land.

All you do is take the first step ”. -Ibnu Batutah-